RSS

Just enjoy it ^_^

Nasehat dari seorang teman #3

#1

"fainna ma'al 'usri yusro, inna ma'al 'usri yusro" (q.s. al insyiroh : 5-6)
Saat kita dilanda kesulitan, ingatlah akankemudahan yang dijanjikanNya, agar kita tetap bersabar dan berusaha. Saat kita mendapat kemudahan, ingatlah kesulitan yang sudah Dia mudahkan untuk kita, agar kita selalu bersyukur.

#2
"Ya Allah, perkayalah aku dengan ilmu, hiasilah aku dengan impian, muliakanlah aku dengan ketaqwaan, dan percantik aku dengan kebaikan"
01-04-3013 @19:35

#3
"pencari kebenaran bukanlah orang yang mempelajari tulisan jaman dulu, mengikuti kecenderungan alaminya (nafsu), dan menaruh kepercayaan pada mereka.tapi ... "
*broken message :'(
02-04-2013 @05:54

#4
"Ini urusanku dengan Tuhanku"
bila engkau berbaikhati, bisa saja orang lain menuduhmu punya pamrih; tapi bagaimanapun, teruslah berbaik hati
 bila engkau jujur, mungkin saja orang lain akan menipumu; tapi bagimanapun teruslah jujur
kebaikan yang kau lakukan hari ini , ...
*broken message lagi
05-04-2013 @15:58

#5
jangan bertanya untuk mendapatkan sebuah jawaban. bertanyalah tentang jalan yang harus kamu ambil untuk mencari jawaban untuk dirimu sendiri" (Hacker's Tool ...
*sepertiny juga broken message
14-04-2013  @19:33

#6
jangan meninggalkan amal karena takut tak ikhlas. beramal sambil meluruskan niat lebih baik daripada tak sama sekali.
jangan meninggalkan tilawah karena tak tahu maknanya. ketidaktahuan makna dalam tilawah masih lebih baik daripada ketidakmauan membaca firman Nya.
jangan meninggalkan dakwah karena kecewa. kesabaranmu bersama orang orang shalih lebih baik daripada kesenanganmu bersama orangoorang yang tak shalih.
jangan meninggalkan amanah karena berat. beratnya amanah yang kau emban sebanding dengan timbangan amal yang akan kau dapat.
23-04-2013 @05:07

#7
"ketika kita lupa bersyukur, 
kita ingin hidup kaya padahal hidup adalah sebuah kekeyaan,
kita takut memberi padahal semua yang kita miliki adalah pemberian,
kita ingin jadi yang terkuat padahal musuh terkuat kita adalah diri kita sendiri,
kita ingin jadi pemimpin padahal kita belum mampu memimpin diri kita,
kita ingin jadi number one padahal satu dekat dengan nol,
kita selalu takut rugi padahal kita hidup karena sebuah keberuntungan,
kita selalu takut malu di depan manusia tapi terkadang kita lupa malu kepada Allah "
28-04-2013 @21:28

#8
"jangan kenang nama saya, tapi kenang pikiran dan kerja saya" -Van der Steur, yang ditulis diatas batu nisannya.
01-05-2013 @15:01

#9
seseorang disebut mati bukan karena ditembak, diracun, dibom.. tapi karena dilupakan
04-05-2013 @00:41

#10
adakalanya kita terhimpit, namun sangat ada juga saat nya kita melejit. tak perlu membelit dan mempersulit hal-hal kecil. lakukan saja, hi ....
*broken message :'(
05-05-2013 @00:32
air mata yang jatuh tidak menghilankan luka. tapi setidaknya air maya membantu menyembuhkannya. :P

#11
jangan marah jika ada yang menghina.. do'akan hinaan itu berbalik menjadi sebuah kemuliaan..
jangan marah ketika ada yang membenci.. do'akan kebencian itu berbalik menjadi sebuah kasih sayang sejati..
jangan marah ketika ada yang menyakiti.. do'akan kesakitan itu berbalik menjadi sebuah kebahagiaan diri..
jangan marah ketika punya malah.. do'akan masalah itu berbalik menjadi sebuah ladang amal..
12-05-2013 @05:30

#12

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

0 komentar:

Posting Komentar